Batam 15/12/2021, Dr. Drs. H. Muhammad Jusuf Kalla selaku Ketua Umum Dewan Masjid Indonesia (DMI) melantik secara resmi kepengurusan DPW DMI Provinsi Kepri Masa Bhakti 2021 – 2026 di Masjid Agung Sultan Agung Riayat Syah, Batu Aji Batam. Kegiatan ini dihadiri oleh Gubernur Kepri beserta wakil, dan juga Wakapolda Kepri …
Read More »LDII: Hari Nusantara Kenang Jasa Besar Mochtar Kusumaatmadja Ubah Sejarah Laut Dunia
Jakarta (13/12). Setiap 13 Desember bangsa Indonesia memperingati Hari Nusantara. Peringatan itu merupakan penghormatan kepada jasa Kabinet Juanda, yang pada 13 Desember 1957, mendeklarasikan batas kedaulatan laut nasional sepanjang 12 mile dari garis pantai terluar. Dan, terutama laut pedalaman menjadi wilayah kedaulatan Indonesia secara utuh. “Kabinet Juanda berjasa dengan Deklarasi …
Read More »LDII Kembangkan Karakter Anak dengan Sepak Bola
Jakarta (12/12). Dewan Pimpinan Pusat Lembaga Dakwah Islam Indonesia (DPP LDII) menghelat Festival Grassroot bekerja sama dengan Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) bertempat di Lapangan Sepak Bola Pondok Pesantren Minhaajurrosyidin, Cipayung, Jakarta Timur. Kegiatan tersebut diikuti oleh para pegiat sepak bola usia dini rentang umur 10 hingga 12 tahun …
Read More »DPP LDII Gelar Gerakan Tanam Pohon 2021: Pohon Sumber Kehidupan
Jakarta (12/12). Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) menggelar “Gerakan LDII Tanam Pohon & Webinar” bertema “Pohon sebagai Sumber Kehidupan dan Penghidupan” bekerja sama dengan Ponpes Minhaajurrosyidin, STAIMI (Sekolah Tinggi Agama Islam Minhaajurrosyidiin), Pemprov DKI Jakarta, MUI (Majelis Ulama Indonesia) DKI Jakarta, Kementerian Lingkungan Hidup & Kehutanan, …
Read More »Waspada Varian Omicron, LDII Ingatkan Pengaruh Mobilitas Jelang Libur Nataru
Jakarta (7/12). Virus Covid-19 varian Omicron dilaporkan Singapura, Australia, dan Malaysia telah berada di negara itu. Ketiganya, sebagaimana diberitakan media mendapati varian Omicron sebelum Afrika Selatan mengumumkannya. Penyebaran virus yang cepat, membuat Indonesia harus lebih waspada. “Kita memiliki hari-hari besar keagamaan yang juga hari libur nasional selalu ditandai dengan mobilitas warga …
Read More »Permendikbud Nomor 30 Tahun 2021 Perlu Revisi, LDII: Hal Itu Mereduksi Nilai Moral
Jakarta (15/11). Ormas-ormas Islam melihat Mendikbud Nadiem Makarim perlu merevisi Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 30 Tahun 2021 Tentang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual di Lingkungan Perguruan Tinggi atau Permendikbud 30. Alasannya, ada pasal-pasal yang memungkinkan hubungan badan di luar nikah dilakukan para mahasiswa. “Permendikbud 30 juga …
Read More »Wawasan Kebangsaan: Peran Ormas Islam Membumikan Pancasila
DPW LDII Kepulauan Riau mengikuti kegiatan Webinar Kebangsaan secara daring yang bertemakan Peran Ormas Islam Membumikan Pancasila. Ketua umum DPP LDII Ir KH Criswanto Santoso M.Sc. menuturkan bahwa peran ormas dalam sangatlah strategis untuk menuju Indonesia yang taguh. Pandemi yang tidak selesai dalam waktu dekat ini, kita harus berikhtiar secara …
Read More »Ketua Umum DPP LDII Ingatkan Pentingnya Lawan Penyebaran Covid-19 Saat Hari Raya Kurban
Jakarta (12/7). DPP LDII mendukung kebijakan pemerintah melalui Kementerian Agama, yang mengatur teknis penyelenggaraan kurban. Menurut Ketua Umum DPP LDII KH Chriswanto Santoso, Idul Adha dan kurban adalah salah satu dari tiga ibadah yang diutamakan. Namun dalam kondisi pandemi Covid-19 saat ini, kemaslahatan umum harus dikedepankan. “Bagi umat Islam, selain …
Read More »Hari Bhayangkara, Ketua Umum LDII Apresiasi Kerja Senyap Polri Tangani Pandemi Covid-19
Jakarta (1/7). Tepat pada Hari Bhayangkara pada 1 Juli 2021, Divisi Humas Kepolisian RI (Polri) menyebut Polri membagikan 1.285.460 dosis vaksin. Dari jumlah tersebut, vaksinasi terbesar dilaksanakan di Jawa Barat, yakni 164.425 dosis. Sementara Kalimantan Utara menjadi wilayah terkecil dengan 8.558 dosis. Dari rilis Humas Mabes Polri, jenis vaksin yang …
Read More »Ketum DPP LDII: Gara-gara Narkoba, Bonus Demografi Bisa Hanya Pepesan Kosong
Jakarta (28/6). Penyalahgunaan narkoba dan psikotropika bukan hanya merusak level individu, tapi juga sebuah bangsa. Bila pemerintah menggaungkan bonus demografi pada 2030, di mana jumlah usia produktif sangat besar. Impian itu bisa musnah bila milenial saat ini terpapar narkoba dan zat psikotropika. “Inilah pentingnya kesadaran kolektif untuk mencegah dan memerangi …
Read More »
DPW LDII Kepulauan Riau Website Resmi DPW LDII Kepulauan Riau